Sabtu, 22 November 2025

Indeks Berita

 

Sabtu, 22 November 2025

Jateng18 Oktober 2025

Aklamasi, Iwan HK Terpilih Jadi Ketua PWI Jateng Periode 2025-2030

Nama Setiawan Hendra Kelana atau juga akrab dikenal dengan Iwan HK akhirnya terpilih jadi Ketua PWI Jawa Tengah Periode 2025-2030.

Berita18 Oktober 2025

Jadwal Pemadaman Listrik Kudus 20 Oktober 2025, Ini Lokasinya

Sejumlah desa di Kabupaten kudus, Jawa Tengah bakal mengalami pemadaman listrik, Senin (20/10/2025).

Edukasi18 Oktober 2025

Mulai 2027, Bahasa Inggris Jadi Pelajaran Wajib Sejak Kelas 3 SD

Pembelajaran bahasa Inggris bakal menjadi pelajaran wajib sejak kelas 3 SD. Rencananya, penerapan itu bakal mulai dijalankan pada 2027 mendatang.

Berita18 Oktober 2025

HUT ke-5, IARMI Pati Santuni Puluhan Anak Yatim

Dewan Pengurus Kabupaten (DPK) Ikatan Alumni Resimen Mahasiswa Indonesia (IARMI) Kabupaten Pati menyantuni puluhan anak yatim, Sabtu (18/10/2025). Santunan ini merupakan salah satu rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun ke-5.

Sport18 Oktober 2025

Rizky Ridho, Pemain Binaan Persebaya yang Kini Jadi Andalan Persija

Nama Rizky Ridho sudah tidak asing di kancah sepak bola nasional. Saat ini, Rizky Ridho menjadi andalan di lini belakang Persija Jakarta dan juga pilar timnas Indonesia.

Berita18 Oktober 2025

Wujudkan Reformasi Pendidikan, Mendikdasmen Tekankan Hal Ini

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti menekankan pentingnya sinergi antara pemerindah dan perguruan tinggi keagamaan dalam mengawal reformasi pendidikan nasional.

Sport18 Oktober 2025

Pelatih Persebaya Eduardo Perez Siapkan Taktik Baru Redam Persija

Satu laga besar bakal tersaji di pekan kesembilan Super League 2025/2026, yakni duel Persebaya vs Persija di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Sabtu (18/10/2025) malam.

Berita18 Oktober 2025

Dukung Inovasi, Bupati Kudus Apresiasi Kontes Kambing

Bupati Kudus Samani Intakoris, memberikan apresiasi tinggi terhadap penyelenggaraan Kontes Kambing Kaligesing dan Domba Ekstrem Piala Pemkab Kudus 2025 yang berlangsung meriah di Balai Jagong pada Sabtu (18/10/2025).

Berita18 Oktober 2025

Kerugian Imbas Angin Kencang di Grobogan Capai Rp 1 Miliar

Hujan deras disertai angin kencang melanda dua kecamatan di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, pada Jumat (17/10/2025) sore.

Edukasi18 Oktober 2025

Coding dan AI Bakal Jadi Mata Pelajaran Wajib

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti memberikan sinyal pembelajaran coding dan kecerdasan buatan (AI) bakal menjadi mata pejalaran wajib.

Berita18 Oktober 2025

Pria Paruh Baya di Pati Tusuk Lansia Pakai Gunting, Ini Penyebabnya 

Seorang pria paruh baya berinisial JP (57) asal Kecamatan Wedarijaksa, Kabupaten Pati, terpaksa ditahan oleh kepolisian setelah tega menusuk seorang lansia dengan gunting.

Tekno18 Oktober 2025

WhatsApp Bakal Lakukan Pembatasan Pesan, Ini Tujuannya

WhatsApp bakal melakukan pembatasan pada fitur pengiriman pesan massal. Rencana ini masih dalam tahap uji coba dan bakal diterapkan di beberapa negara.

Berita18 Oktober 2025

Tingkatkan Semangat Peternak, Pemkab Kudus Gelar Kontes Kambing

Suasana Balai Jagong Kudus, Jawa Tengah, Sabtu (18/10/2025) tampak ramai oleh ratusan peternak dari berbagai daerah di Jawa Tengah dan DIY.  Mereka berkumpul dalam ajang Kontes Kambing Kaligesing dan Domba Ekstrem Piala Pemkab Kudus 2025, yang disel

Berita18 Oktober 2025

BNN Bongkar Pabrik Sabu Rumahan di Apartemen Cisauk

Badan Narkotika Nasional (BNN) berhasil membongkar praktik clandestine lab atau rumah produksi gelap bahan dasar narkotika jenis sabu di salah satu unit apartemen di Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten, pada Sabtu (18/10/2025)

Berita18 Oktober 2025

Sampah Plastik di Karimunjawa Bisa Disulap Jadi Bahan Bakar

Penanganan sampah plastik yang jadi biang masalah lingkungan di Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng) akhirnya menemui titik terang. Melalui teknologi mutakhir, sampah plastik disulap menjadi bahan bakar.

Berita18 Oktober 2025

Kapan Panas Menyengat di Indonesia Segera Berakhir? Iki Kata BMKG

Cuaca panas menyengat di Indonesia masih terus berlangsung di beberapa daerah hingga hari ini, Sabtu (18/10/2025). Bahkan suhu di beberapa daerah ada yang mencapai 37 derajat celsius.

Jateng18 Oktober 2025

PWI Jawa Tengah Gelar Konferensi Provinsi Hari Ini, Pilih Ketua Baru

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Tengah menggelar konferensi provinsi (Konferprov) yang dilangsungkan di Auditorium RRI Semarang, Sabtu (18/10/2025).

Berita18 Oktober 2025

Kemendikdasmen Genjot Revitalisasi Sekolah dan Reformasi Guru

Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) fokus pada dua program utama untuk memperkuat sistem pendidikan nasional, yakni revitalisasi sekolah dan peningkatan kualitas guru.

Jateng18 Oktober 2025

Polri Targetkan 100 Dapur MBG Berdiri di Jateng

Polri melalui Polda Jateng menargetkan ebanyak 100 dapur MBG atau Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) terbangun di Jawa Tengah.

Berita18 Oktober 2025

Lahan Gunung Rinjani Kebakaran, Luasnya Capai Segini

Kebakaran lahan menimpa kawasan Gunung Rinjani, tepatnya di Desa Sembalun Lawang, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat.

Bisnis18 Oktober 2025

Harga Emas Antam di Logam Mulia Akhirnya Tumbang

Harga Emas Antam di Logam Mulia akhirnya tumbang, Sabtu (18/10/2025). Setelah terus meroket sejak 11 Oktober 2025, harga emas Antam di Logam Mulia merosot.

Bisnis18 Oktober 2025

Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Masih Konsisten Naik

Harga emas hari ini, Sabtu (18/10/2025) masih konsisten naik. Tiga produk emas di Pegadaian, yakni Antam, UBS, dan Galeri24 tetap kompak naik empat hari berturut-turut.

Berita18 Oktober 2025

Pemadaman Listrik Hari Ini di Sleman, Cek Info Selengkapnya di Sini

PLN UP3 Yogyakarta bakal melaukan pemadaman listrik di sebagian wilayah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta mengalami mati listrik, Sabtu (18/10/2025).

Berita18 Oktober 2025

Sebagian Wilayah Jogja Mati Listrik Hari Ini, Cek Lokasinya Lur

Sebagian wilayah Kota Jogja, Daerah Istimewa Yogyakarta mengalami mati listrik, Sabtu (18/10/2025).

Berita18 Oktober 2025

Tayangan Trans7 Singgung Pondok, Asmak Kudus Ancam Buat Aksi Lanjutan

Aliansi Santri Membela Kiai (Asmak) Kudus, Jawa Tengah bakal menggelar aksi lanjutan terkait tayangan program Xpose Uncencored Trans7 yang menyinggung dunia pondok pesantren.

Terpopuler