Truk Terbakar di Jembatan Wonokerto Demak
Murianews
Rabu, 4 Oktober 2017 12:28:05
Info yang dihimpun, truk mulanya menyangkut kabel listrik di tepi jalan. Truk pun langsung terbakar. Pengguna jalan dan warga berupaya memadamkan api dari kendaraan tersebut.
Akibat insiden itu, jalur pantura menjadi macet. Bahkan kemacetan sendiri terjadi sejak dari Sayung. Titik itu juga menjadi langganan kemacetan beberapa waktu terakhir. Karena adanya perbaikan jembatan.
Salah satu pengguna jalan yang melintas tak jauh dari lokasi, David A mengeluhkan kemacetan parah. "Macete nganti
kudu edan," kata David.Akibat kebakaran truk gara-gara tersangkut kabel listrik juga berakibat padamnya arus listrik. Hal itu disampaikan oleh Manajer PLN area Demak-Grobogan Mundakir. "Memang ada truk nyangkut kabel PLN. Ada pemadaman sementara," ujarnya.
Editor : Akrom Hazami
Murianews, Demak - Insiden kebakaran kendaraan truk terjadi di jalan pantura Demak, tepatnya di jembatan Wonokerto, Rabu (4/10/2017). Belum diketahui apakah ada korban atau tidak.
Info yang dihimpun, truk mulanya menyangkut kabel listrik di tepi jalan. Truk pun langsung terbakar. Pengguna jalan dan warga berupaya memadamkan api dari kendaraan tersebut.
Akibat insiden itu, jalur pantura menjadi macet. Bahkan kemacetan sendiri terjadi sejak dari Sayung. Titik itu juga menjadi langganan kemacetan beberapa waktu terakhir. Karena adanya perbaikan jembatan.
Salah satu pengguna jalan yang melintas tak jauh dari lokasi, David A mengeluhkan kemacetan parah. "Macete nganti kudu edan," kata David.
Akibat kebakaran truk gara-gara tersangkut kabel listrik juga berakibat padamnya arus listrik. Hal itu disampaikan oleh Manajer PLN area Demak-Grobogan Mundakir. "Memang ada truk nyangkut kabel PLN. Ada pemadaman sementara," ujarnya.
Editor : Akrom Hazami