Jateng Digital Conference (JDC) 2021 digelar Rabu (29/9/2021). Salah satu pembahasannya tentang makin tangguh di era digital. Satu dari sekian pembicaraan yang diangkat yakni perihal komplain dari customer.
Berbicara soal penjualan produk secara online tentu tidak lepas dari keluhan customer. Director PT Arga Bioteknologi Indonesia (ALBITEK), Falasifah berbicara soal pentingnya komplain dari customer.
“Menurut saya sekecil apa komplain dari customer itu harus disikapi dengan baik. Karena itu untuk memperbaiki produk kami,” katanya, Rabu (29/9/2021).
Menurut dia, dengan adanya komplain dari pelanggan dapat menjadi bahan evaluasi dari produsen untuk membuat produk yang lebih baik lagi. Sehingga, produk yang ditawarkan memiliki nilai jual yang lebih baik.
Selain perlunya menanggapi keluhan customer, menurut Falasifah konten yang baik juga memiliki pengaruh pada daya tarik pembeli. Oleh karenanya dia berupaya mengemas konten produk yang bagus.
Selain perlunya menanggapi keluhan customer, menurut Falasifah konten yang baik juga memiliki pengaruh pada daya tarik pembeli. Oleh karenanya dia berupaya mengemas konten produk yang bagus.“Konten itu penting bagi kami. Karena berkaitan dengan laku atau tidaknya produk kami,” ujarnya.Diketahui, PT Arga Bioteknologi Indonesia (ALBITEK) sendiri merupakan perusahaan yang fokus di bidang pengembangan Spirulina atau alga. Perusahaan ini mengembangkan Spirulina menjadi makanan sehat bagi anak-anak guna mencegah gizi buruk yang berakibat pada stunting. Reporter: Vega Ma'arijil UlaEditor: Zulkifli Fahmi
[caption id="attachment_242817" align="alignleft" width="1920"]

Director PT ALBITEK, Falasifah saat didapuk menjadi narasumber Jateng Digital Conference (JDC) 2021 yang diselenggarakan Asosiasi Media Siber Indonesia, pada Rabu (29/9/2021). (MURIANEWS)[/caption]
MURIANEWS, Kudus - Jateng Digital Conference (JDC) 2021 digelar Rabu (29/9/2021). Salah satu pembahasannya tentang makin tangguh di era digital. Satu dari sekian pembicaraan yang diangkat yakni perihal komplain dari customer.
Berbicara soal penjualan produk secara online tentu tidak lepas dari keluhan customer. Director PT Arga Bioteknologi Indonesia (ALBITEK), Falasifah berbicara soal pentingnya komplain dari customer.
“Menurut saya sekecil apa komplain dari customer itu harus disikapi dengan baik. Karena itu untuk memperbaiki produk kami,” katanya, Rabu (29/9/2021).
Menurut dia, dengan adanya komplain dari pelanggan dapat menjadi bahan evaluasi dari produsen untuk membuat produk yang lebih baik lagi. Sehingga, produk yang ditawarkan memiliki nilai jual yang lebih baik.
Selain perlunya menanggapi keluhan customer, menurut Falasifah konten yang baik juga memiliki pengaruh pada daya tarik pembeli. Oleh karenanya dia berupaya mengemas konten produk yang bagus.
“Konten itu penting bagi kami. Karena berkaitan dengan laku atau tidaknya produk kami,” ujarnya.
Diketahui, PT Arga Bioteknologi Indonesia (ALBITEK) sendiri merupakan perusahaan yang fokus di bidang pengembangan Spirulina atau alga. Perusahaan ini mengembangkan Spirulina menjadi makanan sehat bagi anak-anak guna mencegah gizi buruk yang berakibat pada stunting.
Reporter: Vega Ma'arijil Ula
Editor: Zulkifli Fahmi